FORMULIR TRACER ALUMNI
Universitas Al Asyariah Mandar (UNASMAN) telah melaksanakan operasionalnya sejak tahun 2004. Perubahan kurikulum terus terjadi dari waktu ke waktu untuk adaptasi dengan situasi dan kondisi terkini. Berkenaan dengan evaluasi kurikulum pendidikan tinggi yang dilaksanakan setiap 5 tahun maka kami melakukan Tracer Study yang bertujuan untuk mengidentifikasi profil alumni, mengetahui relevansi kurikulum yang diterapkan pada berbagai fakultas dengan kebutuhan pasar kerja, dan mendapatkan gambaran kompetensi yang dibutuhkan pengguna Sarjana. Data tersebut sangat diperlukan untuk melakukan evaluasi dan revisi kurikulum pada fakultas-fakultas yang ada di Unasman program S1 sehingga dapat meningkatkan mutu pembelajaran dan kualitas lulusan. Tidak dapat dipungkiri lagi bahwa soft skills merupakan persyaratan tidak tertulis yang selalu dicari oleh pengguna lulusan oleh karena itu kami juga ingin mengetahui pendapat Bapak/Ibu/Sdr tentang pengembangan softskills Mahasiswa pada Unasman . Apabila terdapat hal-hal yang perlu dikonfirmasikan, Bpk/Ibu/Sdr dapat menghubungi kami di nomor kontak ...... atas nama Munawir Ariffin atau di Kantor Pusat Karier Alumni Gedung B lt. 1,  Jalan Budi Utomo No 2 Kel. Madatte Kab. Polewali Mandar, Sulawesi Barat atau melalui email alumni@unasman.com Atas perhatian, kerjasama serta masukan dari Bpk/Ibu/Sdr sekalian kami ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya, semoga jerih payah Bpk/Ibu/Sdr sekalian dapat menjadi sumbangsih bagi kemajuan Fakultas Ilmu Komputer Unasman
Sign in to Google to save your progress. Learn more
Apakah Anda Alumni UNASMAN *
Tahun Berapa Anda Lulus di UNASMAN *
Berapakah rata-rata IPK (Transkrip) Anda *
Next
Clear form
Never submit passwords through Google Forms.
This content is neither created nor endorsed by Google. Report Abuse - Terms of Service - Privacy Policy